9 Juli 2020 | Kegiatan Statistik Lainnya
Tuntutan tugas dan fungsi BPS tidak hanya sebagai penyedia data. Tugas lain yang tidak kalah pentingnya adalah sebagai Pembina statistik sektoral. Tugas BPS yang satu ini antara lain dengan melakukan pembinaan terhadap ketersediaan data sektoral daerah yang dapat dimanfaatkan oleh pemerintah daerah untuk mengambil kebijakan di sektor masing-masing. Selain itu, BPS juga membuka peluang bagi pihak akademisi dengan menerima mahasiswa/siswa yang ingin menimba ilmu praktek di BPS. Pada tahun ini, BPS telah menerima sebanyak 4 (empat) orang siswa SMK dan 5 (lima) orang mahasiswa jurusan statistik untuk melaksanakan kerja praktek/magang. Pada kegiatan ini, mereka dapat melihat proses bisnis kegiatan BPS baik dari segi teknis maupun administratif.
Berita Terkait
Mahasiswa PNP Magang di BPS Kota Bukittinggi
Praktek Magang Mahasiswa Politeknik Statistika (STIS)
Koordinasi BPS Kota Bukittinggi ke Diskominfo Kota Bukittinggi
MoU BPS Kota Bukittinggi dengan IAIN Bukittinggi
Kegiatan Ubinan BPS Kota Bukittinggi
Rekrutmen Petugas Pemetaan dan Pemutakhiran Wilayah Kerja Statistik BPS Kota Bukittinggi
Badan Pusat Statistik
BPS Kota Bukittinggi (Statistics of Bukittinggi Municipality)Jl. Perwira No. 50
Belakang Balok
Bukittinggi Telp (62-752) 21521
Faks (62-752) 624629
Mailbox : bps1375@bps.go.id