Pencacahan VHTL Tahun 2021 - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Bukittinggi

Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses di link INI   | Telah Rilis Publikasi Kota Bukittinggi Dalam Angka 2024 dan dapat diunduh gratis di SINI  |  Apabila menurut saudara BPS Kota Bukittinggi belum LAYAK mendapatkan predikat WBK & WBBM ayo LAPORKAN melalui link INI  

Pencacahan VHTL Tahun 2021

Pencacahan VHTL Tahun 2021

20 Juli 2021 | Kegiatan Statistik


Setiap tahunnya BPS mengumpulkan data mengenai usaha Jasa Akomodasi/hotel, baik hotel bintang maupun hotel non bintang. Kegiatannya ini biasa dinamakan dengan Pendataan Usaha Jasa Akomodasi (VHTL). Kegiatan VHTL bertujuan untuk melihat perkembangan usaha jasa akomodasi di suatu wilayah dari tahun ke tahun.

Kegiatan pengumpulan data hotel tahun ini, mempunyai tantangan sendiri di tengah Pandemi Covid-19. Petugas dituntut untuk mengumpulkan data sesuai kondisi lapangan dengan tetap menerapkan prokes.

Dilain sisi, pihak responden sendiri juga menghadapi tantangan dalam menjalankan usaha akomodasi ditengah Pandemi Covid-19 ini.

Yuk #sahabatdata tetap dukung terus kegiatan BPS dalam mewujudkan data yang berkualitas, sehingga menghasilkan data yang sesuai dengan potret kondisi lapangan.

#bpskotabukittinggi #vhtl #surveihotel
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kota Bukittinggi (Statistics of Bukittinggi Municipality)Jl. Perwira No. 50

Belakang Balok

Bukittinggi Telp (62-752) 21521

Faks (62-752) 624629

Mailbox : bps1375@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik