Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses di link INI | Telah Rilis Publikasi Kota Bukittinggi Dalam Angka 2024 dan dapat diunduh gratis di SINI | Apabila menurut saudara BPS Kota Bukittinggi belum LAYAK mendapatkan predikat WBK & WBBM ayo LAPORKAN melalui link INI
Updating SBH Trwiulan II
22 Februari 2022 | Kegiatan Statistik
Hallo #SahabatData Video diatas merupakan kumpulan dokumentasi dari kegiatan Updating SBH Triwulan 2.
SBH 2022 dilaksanakan selama setahun yg dibagi menjadi 4 triwulan. Satu triwulan terdapat 30 BS yang menjadi frame sampel. Setiap awal triwulan diawali dengan Pemutakhiran BS yang menjadi frame sampel.
Untuk triwulan pertama dilakukan pemutakhiran pada bulan desember tahun H-1, kemudian untuk triwulan II, pada akhir Februari 2022 ini telah dimulai dilakukan pemutakhiran BS.
Setiap petugas mengunjungi semua RT yang ada pada setiap BS yang menjadi target sampel, dengan mengecek keberadaan RT tersebut, apakah masih ada, sudah pindah atau bergabung dengan RT lain.
Tahapan setelah pemutakhiran BS adalah pengambilan sampel untuk setiap BS, dengan target sebanyak 10 RT per BS.