Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Bukittinggi

Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses di link INI   | Telah Rilis Publikasi Kota Bukittinggi Dalam Angka 2024 dan dapat diunduh gratis di SINI  |  Apabila menurut saudara BPS Kota Bukittinggi belum LAYAK mendapatkan predikat WBK & WBBM ayo LAPORKAN melalui link INI  

Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi

Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi

12 Januari 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya


Era masyarakat digital di Indonesia salah satunya ditunjukkan oleh pesatnya perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), khususnya industri telekomunikasi selama beberapa tahun terakhir. Berdasarkan hasil Susenas Maret 2020 di Kota Bukittinggi anggota rumah tangga yang berusia 5 tahun keatas sebesar 95,47%  menggunakan telepon seluler (HP)/ Nirkabel atauKomputer (PC , Laptop/ Notebook, Tablet) dan 73,84% mengakses internet (Whatsapp, Facebook, Twitter, dsb).

Data selengkapnya bisa #sahabatdata lihat di Publikasi Statkesra 2020 ya!
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kota Bukittinggi (Statistics of Bukittinggi Municipality)Jl. Perwira No. 50

Belakang Balok

Bukittinggi Telp (62-752) 21521

Faks (62-752) 624629

Mailbox : bps1375@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik