Pelayanan Statistik Terpadu dapat diakses di link INI | Telah Rilis Publikasi Kota Bukittinggi Dalam Angka 2024 dan dapat diunduh gratis di SINI | Apabila menurut saudara BPS Kota Bukittinggi belum LAYAK mendapatkan predikat WBK & WBBM ayo LAPORKAN melalui link INI
Tiga Jenis Statistik di Indonesia
20 Maret 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya
Hai #SahabatData, ada yang tau ga kalau berdasarkan tujuan pemanfaatannya ternyata 'statistik' itu ada tiga jenis. Apa aja ya? #Statmin bocorin dikit ya, jawabannya adalah statistik dasar, statistik sektoral, dan statistik khusus. Keterangan itu termuat dalam Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik.
Buat #SahabatData yang ingin tahu apa perbedaan di antara ketiga jenis statistik tersebut, simak ya infografis karya BPS Provinsi Kalimantan Barat @bpskalbar berikut.
Yuk, sama-sama kita lihat.
Selamat berakhir pekan #SahabatData. Tetap jaga protokol kesehatan ya.